PERUSAHAAN

Giving Wiiings to People and Ideas

This drives us. Since 1987.

Terinspirasi dari minuman berkhasiat dari timur jauh, Dietrich Mateschitz menciptakan Red Bull di pertengahan tahun 80-an. Tidak hanya mengembangkan sebuah produk baru, namun turut membuat konsep pemasaran yang unik sampai diluncurkannya Red Bull Energy Drink di Austria pada 1 April 1987. Telah lahir sebuah kategori produk baru yakni minuman berenergi.

FAKTA PERUSAHAAN

FOUNDATION

1984

Selama hampir 3 tahun, sejak tahun 1984 hingga 1987, Dietrich Mateschitz menciptakan formula Red Bull, komposisi bahan, pengemasan, dan Konsep Pemasaran.

Kehadiran Pertama Kali

April 1, 1987

Pada 1 April 1987, Red Bull Energy Drink hadir untuk pertama kalinya di Austria. melahirkan sebuah kategori produk baru yaitu minuman berenergi 

KARYAWAN

17.848

Pada akhir 2023, Red Bull mempekerjakan 17.848 orang di 177 negara (pada akhir 2022: 15.779 orang di 175 negara).

Kaleng yang Terjual

12,138 miliar

Total 12.138 miliar kaleng Red Bull telah terjual di seluruh dunia pada 2023, yang meningkat sebesar 4,8% dari tahun 2022 yang sangat berhasil. Omzet Grup meningkat 9%, dari EUR 9.684 miliar menjadi EUR 10.554 miliar. Dalam hal penjualan, pendapatan, dan laba operasi, angkanya juga meningkat serta merupakan angka terbaik dalam sejarah perusahaan sejauh ini. Alasan utama di balik angka positif tersebut meliputi penjualan luar biasa di hampir seluruh pasar Red Bull di seluruh dunia, yang dipadukan dengan manajemen biaya yang sangat efisien dan penguatan investasi merek. Dalam hal ekspansi lebih lanjut, Red Bull berfokus pada pasar inti di Eropa Barat dan AS serta pasar pertumbuhan di negara berkembang, sekaligus terus mempromosikan unit kemasan 250 ml awal. Rencana pertumbuhan dan investasi kami pada 2024 sangat ambisius, dengan memprediksi tren meningkat yang berkelanjutan, dan - seperti yang selalu dilakukan di Red Bull - akan didanai dari arus kas operasi.

Red Bull GIVES YOU WIIINGS

Dive into the world of Red Bull

SEJARAH

Red Bull gives you wiiings. Sejak 1987.

Siap melakukan perjalanan singkat melalui tiga dekade lebih?

Ayo kita mulai!
SUSTAINABILITY

Setiap kaleng yang digunakan dapat didaur ulang

Di Red Bull, kami menyadari bahwa kami memiliki tanggung jawab terhadap lingkungan. Anda bisa membaca lebih lanjut tentang kami di sini:

Siklus kaleng Red BullIkuti Kuis

Selengkapnya dari World Of Red Bull

PreviousNext